Saturday, March 31, 2012

Drama' Paripurna DPR: Cari Simpati Rakyat?

Jakarta - Sekali lagi, rakyat mendapat tontonan drama penuh lika-liku permainan politik untuk mencari simpati dalam Paripurna DPR soal BBM. PARTAI POLITIK berlomba menjadikan sidang paripurna DPR  sebagai project pencitraan politik di mata publik. BEGINI DAN BEGITU AKHIRNYA SEPAKAT WALAU HARUS LEWAT PEMUNGUTAN SUARA ALIAS VOTING.

Proses politik di DPR hanya upaya dari partai politik untuk mencoba mengkapitalisasi isu publik untuk mendongkrak posisi parpol.

WACANA TERAKHIR adalah beberapa partai politik mengklaim keberhasilannya karena bisa menunda Kenaikan harga BBM bersubsidi. Beberapa tokoh partai berpidato ini itu dan merasa dirinya SUDAH BERJASA BESAR PADA RAKYAT. ... BAH!!!
TANYA: KENAPA?

No comments:

Post a Comment

Disclaimer:

This is a personal web site. Statements on this site do not represent the views or policies of my company.